Feeds:
Pos
Komentar

Archive for Desember, 2009

Beberapa waktu yang lalu ketika membaca tabloid Nyata minggu IV bulan September 2009 mengenai nutrisi, saya tertarik dengan pernyataan dr Tan Shot Yen mengenai hubungan kesehatan dengan kondisi emosi manusia. Sebelumnya saya membaca buku Quantum Life Transformation karya Adi W Gunawan mengenai cara mencapai sukses dan salah satunya adalah pasrah / ikhlas. Sepintas terlihat ada benang merah antara Sukses dan Kesehatan yaitu Ikhlas.  Mari kita simak pendapat beberapa pakar berikut ini  :

(lebih…)

Read Full Post »

Di Indonesia, rumput laut banyak digunakan sebagai bahan pembuat agar-agar atau sebagai campuran puding, es campur, es rumput laut atau es oyen. Namun ternyata selain rasanya yang kenyal dan nikmat tersebut, rumput laut masih menyimpan rahasia yang lain.

(lebih…)

Read Full Post »

Kita dapat melihat seseorang buta dengan melihat matanya, namun kita tidak tahu seseorang tuli dengan melihat telinganya. Tahukah Anda bahwa ada kebiasaan sehari-hari yang dapat membahayakan telinga Anda seperti mendengar musik lewat earphone terlalu lama, membuang ingus keras-keras saat flu atau membersihkan telinga dengan cotton bud ?

Waspadai 5 gejala awal telinga yang bermasalah, yaitu :

(lebih…)

Read Full Post »